Jumat, 21 November 2014

Topologi Jaringan Komputer

Topologi jaringan adalah suatu tehnik untuk menghubungkan komputer yang satu dengan komputer lainnya yang merangkai menjadi sebuah jaringan, dimana penggunaan topologi jaringan didasarkan pada biaya, kecepatan akses data, ukuran maupun tingkat konektivitas yang akan mempengaruhi kualitas maupun efiensi suatu jaringan.

Macam-macam topologi jaringan komputer :

Wi-Fi dan Standarisasi IEEE 802.11



         Wi-Fi adalah sebuah teknologi terkenal yang memanfaatkan peralatan elektronik untuk bertukar data secara nirkabel (menggunakan gelombang radio) melalui sebuah jaringan komputer, termasuk koneksiInternet berkecepatan tinggi. Wi-Fi Alliance mendefinisikan Wi-Fi sebagai "produk jaringan wilayah lokal nirkabel(WLAN) apapun yang didasarkan pada standar Institute of Electrical and Electronics Engineers (IEEE) 802.11.
         Wi-Fi adalah merek dagang Wi-Fi Alliance dan nama merek untuk produk-produk yang memakai keluarga standar IEEE 802.11.

DATASHEET SWITCH LAYER 2 & LAYER 3



     Datasheet atau lembar data merupakan dokumen ringkas mengenai kinerja dan spesifikasi dari sebuah produk, mesin, komponen, material, subsistem atau perangkat lunak yang cukup rinci. Dengan adanya datasheet, maka kita bisa memilih perangkat yang sesuai dengan kebutuhan dan perangkat bisa dimanfaatkan secara optimal sesuai dengan kemampuannya.

SWITCH  LAYER 2